Desain Rumah Minimalis – Minimnya lahan
rumah dan semakin bertambah mahalnya harga baik dari nilai bangunan maupun
tanah menjadikan desain rumah minimalis
modern satu lantai menjadi solusi yang paling diminati oleh banyak orang
terutama untuk pasangan baru dan memiliki dana yang terbatas.
Rumah
minimalis modern satu lantai banyak
dipilih karena memiliki keunggulan seperti minimnya dana yang akan anda
keluarkan terlebih membangun 2 lantai. karena biaya pembangunan struktur desain rumah minimalis modern satu lantai lebih sedikit. Selain itu, mobilitas anggota
keluarga yang berada dalam satu lantai, akan menciptakan keakraban. Untuk
orangtua, rumah 1 lantai adalah pilihan tepat, untuk menghindari kesulitan naik
turun tangga.Dan tentunya perawatan yang dikeluarkan lebih murah dibanding dua
lantai.
Pada umumnya untuk anda yang memiliki luas
tanah sekitar 100 – 150 m2, Biasanya yang dibutuhkan 2 atau 3 kamar tidur, 2 km
mandi, ruang keluarga, dapur, ruang makan dan garasi.